Ciri lain Tablet Android Honeycomb yang tak kalah menarik adalah animasi yang ada pada tampilan sebuah produk. Dalam Iconia Tab A500, pengguna bisa membuka unlock layar dengan cara memutar gambar gembok secara melingkar.
Fitur yang disediakan Android
Fitur yang tersedia di Android adalah: Kerangka aplikasi: itu memungkinkan penggunaan dan penghapusan komponen yang tersedia. Dalvik mesin virtual: mesin virtual dioptimalkan untuk perangkat mobile. Grafik: grafik di 2D dan grafis 3D berdasarkan pustaka OpenGL.
Tampilan dan Layar Android Honeycomb Acer A500
Tampilan dan Layar Berbekal teknologi LCD 256 ribu warna beresolusi 1280×800 pixel, tampilan baru Android 3.0 seolah menyihir para penggunanya untuk tak membiarkan tablet ini jauh-jauh dari tangan. Walau beberapa halaman homscreen sedikit patah-patah ketika digeser, namun tak membuat performa Iconia Tab A500 ini melambat ketika layar dipaksa untuk menampilkan multitasking. Terdapat lima halaman homescreen Continue Reading
Google meliris Android 3.0
Google baru saja merilis SDK dari Android 3.0 Honeycomb yang ditujukan untuk pengembang/programer perangkat lunak. Meski belum dirilis untuk publik namun dengan adanya SDK ini bisa memberikan gambaran mengenai kemampuan OS mobile yang dioptimasi untuk tablet ini. Berikut fitur baru yang ada di OS dengan gambar lebah biru ini. * Ada efek grafik 3 dimensi Continue Reading
Fitur utama dan unggulan Tablet Android Honeycomb
1. Tab, bukan Windows Ketika menggunakan browser Android pada ponsel pintar, pengguna hanya bisa mengakses satu alamat situs di satu halaman utama. Sedangkan Android Honeycomb memungkinkan pengguna untuk mengakses berbagai alamat situs pada satu halaman utama dengan menggunakan tab. Sehingga,